Cara Musnadi –
Pasti dari kalian ada yang suka kerupuk kulit, kalo saya jangan ditanya, sudah
pasti suka dong. Haha. Tahukah kamu, ternyata kerupuk kulit mempunyai manfaat
yang bagus buat kita.
Maag
adalah penyakit yang sering menyerang bagian lambung. Dan biasanya penyakit ini
menjangkit kesetiap orang yang memiliki jadwal makan tidak teratur atau
berantakan. Tetapi ketika maag kambuh, apa yang akan anda lakukan? Beberapa orang
akan lansung mengkonsumi obat maag dan juga nasi. Namun bagaimana jika ada
penderita maag yang lansung mengkonsumsi kerupuk?
Ciri
khas orang indonesia yakni ketika makan selalu ada kerupuk yang tersedia, entah
karena memang menu wajib seperti layaknya kimchi dan Korea. Salah satu kerupuk
yang sangat digemari orang indonesia adalah kerupuk kulit. Sesuia dengan
namanya kerupuk kulit terbuat dari kulit. Kulit yang digunakan untuk membuat
kerupuk yang satu ini adalah kulit sapi atau kulit kerbau. Kerupuk kulit adalah
salah satu makanan khas Indonesia
yang ternyata dapat mengurangirasa sakit ketika maag menyerang.
Memang
terdengar sedikit aneh, ketika maag kambuh lansung mengkonsumsi kerupuk yang
satu ini dan beberapa saat kemudian perih dari sakit maag akan hilang perlahan.
Selain dari segi harga yang lebih murah dari obat-obat maag yang belum tentu
baik bagi kesehatan dan ginjal anda, dan juga kerupuk kulit ini tidak sulit
untuk dicari. Jadi bagi anda yang memiliki penyakit ini, apa salahnya siap
sediakan kerupuk kulit di dekat anda.
Nah
untuk anda yang mempunyai penyakit maag, mungkin bisa mencoba terlebih dahulu
mengkonsumsi kerupuk ini. Semoga bermanfaat
0 Response to "Ada Yang Suka Kerupuk Kulit? Ini Manfaatnya"
Post a Comment